Bagaimana ikan mampu mempertahankan keseimbangan nya di dalam air?
Jawaban :
Ikan mempertahankan keseimbangannya dengan tidak banyak minum air, kulitnya diliputi mucus, melakukan osmosis lewat insang, produksi urinnya encer, dan memompa garam melalui sel-sel khusus pada insang.